Dekorasi Dinding Cantik Namun Tetap Kokoh Dengan Dinding 3D GRC

Desain interior yang cantik dan kokoh, bisakah?

3d wall panels dengan material dari GRC pada umumnya digunakan untuk desain eksterior bangunan. Material semen yang di padu dengan beberapa agregat lain, menghasilkan dinding yang indah namun tetap dengan kekokohan yang terjamin.

Kami adalah yang pertama, dan masih satu-satunya di Indonesia yang memproduksi Dinding 3D bermaterial GRC. Bahan GRC yang awalnya kami khususkan untuk memperindah ekterior bangunan ini tak jarang di minta konsumen untuk di aplikasikan di dinding interior bangunan, baik itu di ruang tamu, ruang keluarga, kamar tidur, atau di bagian interior bangunan yang lembab.

Pemasangan dinding 3d di rumah' Bp Lutfi Mancilan Mojoagung
Pemasangan dinding 3d di rumah’ Bp Lutfi Mancilan Mojoagung


Apa sih beda hasil akhir dari 3D wall panels dengan bahan gipsum dan GRC? Untuk masalah keindahan, keduanya sama.  Untuk masalah kekuatan, tentunya bahan GRC punya banyak kelebihan di bandingkan gipsum.

So, bagi Anda yang ingin mempercantik desain interior rumah dengan tetep mengutamakan kekokohan, 3d wall panels dengan material GRC adalah pilihan yang patut dipertimbangkan.

Tinggalkan komentar